EXHIBITOR ROOM
Berikut ini adalah daftar exhibitor INACONVEX
Pesan jadwal Virtual Conference dengan Exhibitor yang sesuai dengan alokasi waktu Anda
Setiap peserta dapat melakukan pemesanan slot waktu secara mandiri melalui fitur booking yang disediakan
Bagaimana cara menjadi Exhibitor?
Terbuka bagi setiap produk atau perusahaan yang bergerak di bidang pariwistaa dan ekonomi kreatif
-
1
Register as Exhibitor
Daftarkan produk dan perusahaan anda sebagai exhibitor untuk mengikuti event yang akan diselenggarakan
-
2
Business Listings
Lengkapi profil bisnis dan produk anda. Gunakan fitur business listings yang disediakan untuk memasukan produk yang anda tawarkan sebanyak-banyaknya.
-
3
Arrange Schedule
Tentukan slot waktu virtual conference yang disediakan oleh INACONVEX, agar peserta dapat mengikuti agenda yang sesuai dengan alokasi waktu yang ditentukan
-
4
Go Virtual
Setelah menyelesaikan seluruh tahapan, Exhibitor akan menerima Time Arrangement untuk pelaksanaan Virtual conference yang dikonfirmasikan via email atau telepon oleh INACONVEX
Download Web App
Pasangkan aplikasi web Inaconvex pada perangkat mobile anda, agar memudahkan dalam akses seluruh fitur Virtual Exhibition.
Interested in exhibiting with us?
You’re in the right place, Join thousands of suppliers keen to return to a virtual business environment. Whether you’ve been with us before or new to the show we’ve made the process simple.
Virtual System Management merupakan produk dari My Journey Indonesia (MJI), yang dikelola secara professional guna memberikan pelayanan Virtual MICE Management dan pelayanan contact center bagi business enterprises, organisation, university, Government dan SME